Kamis, 11 Juni 2009

Ada Apa Dengan 13 Juni?

Diposting oleh Yuan Fasih di 09.13
Ngomong-ngomong soal Misteri Angka 13, di posting aku kemarin >>> (baca selengkapnya) Aku kok baru ingat kalo pengumuman Hasil kelulusan Ujian Nasional SMA 2009 tanggal 13 Juni 2009 T_T.

Kok baru nyadar angka 13 di tanggal 13 Juni 2009 itu yah...

kalo dipikir-pikir ngeri juga coz ada yang bilang 13 tuh angka sial!!! Sementara nomor absen di sekolah Saiia nomor 13....

terus nomor peserta ujian juga... 16-008-013

Oh~ My God!!! What should I do???

16-oo8 tuh kode sekolah, sementara nomor pesertanya yang asli 013 wakh T.T angka tiga belas lagi???

Yaw udah... lebih baik positive thinking aja sama angka yang satu ini!

SEMOGA SEMUA ANAK DI INDONESIA LULUS 100%!!!

2 komentar on "Ada Apa Dengan 13 Juni?"

Arju Ashari Risandika on 11 Juni 2009 pukul 12.47 mengatakan...

SEMOGA SEMUA ANAK DI INDONESIA LULUS 100%!!!

amin

editya on 11 Juni 2009 pukul 20.12 mengatakan...

waaa moga2 angka 13 bukan angka sial, he3

 

[Fully Saiia Blog] Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by Ipiet Templates Image by Tadpole's Notez